Kerajinan tangan dari kardus bekas berbentuk celengan

Dengan kemajuan zaman saat ini banyak sekali yang sudah melupakan menabung kedalam celengan. Mereka lebih senang menabung sejumlah uang yang cukup besar kedalam sebuah bank.

Padahal menabung dalam celengan lebih mudah dan ringan karena memasukan nya dalam jumlah yang kecil dan apa bila dikumpulkan semakin lama jumlah nya akan semakin banyak dan besar. 

Jika ingin membeli celengan tidak usah mengeluarkan biaya yang besar. Dengan itu saya akan memberikan cara membuat celengan dari kardus bekas:


Bahan dan Peralatan yang Dibutuhkan

  • Kardus bekas
  • Gunting
  • Paku
  • Tali

Cara Membuat Kerajinan Tangan dari kardus Bekas Berbentuk Celengan

  1. Siapkan bahan dan peralatan yang dibutuhkan.
  2. Potong kardus menggunakan gunting membentuk seperti salib.
  3. Lubangi bagian samping menggunakan paku.
  4. Bentuk hingga berbentuk kotak.
  5. Ikat menggunakan tali pada setiap sisi yang sudah dilubangi.
  6. Buatlah lubang pada bagian atas untuk memasukkan uang.
  7. Kerajinan tangan dari kardus bekas berbentuk celengan siap untuk digunakan.
Selamat Mencoba:)

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Kerajinan tangan dari sedotan berbentuk tempat pensil

Kerajinan tangan dari kaleng bekas untuk tempat peralatan dapur